Meneropong Peta-peta Wilayah Adat dalam Kerangka Kebijakan Indonesia

Tahun: 2014 Penulis: Albertus Hadi Pramono, Maria Rita Roewiastuti, dan Mia Siscawati Daerah Penelitian: Kabupaten Musi Banyuasin, Provinsi Sumatera Selatan Kata Kunci: Studi Agraria, Kebijakan Agraria, Masyarakat Adat, Wilayah Adat, Kehutanan, Gender, Pemetaan Partisipatif Berbagai kebijakan agraria yang dikembangkan rejim-rejim politik yang berkuasa di Indonesia sejak jaman kolonial hingga abad 21 ini memiliki karakter-karakter tertentu yang […]