Nyambut Gae, Serawung, Ngaso dan Upaya Merawat Ruang Hidup

Tahun: 2016 Penulis: Ahmad Hamdani Daerah Penelitian: Kabupaten Rembang, Provinsi Jawa Barat Kata kunci: Petani, Perubahan Agraria, Revolusi Hijau, Etnografi Dalam ajaran Sedulur Sikep, waktu dibagi rata menjadi tiga: Nyambut gae (bekerja), Serawung (bersosial), dan Ngaso (istirahat). Pembagian waktu ini sangat penting. Keseimbangan di antara ketiganya perlu diperhatikan. Pembagian waktu yang tidak seimbang akan menurunkan kualitas […]

Sawah Di Lingkungan Adat Buhun

Tahun: 2016 Penulis: Imam Hasanul Daerah Penelitian: Kabupaten Karawang, Provinsi Jawa Barat Kata kunci: Perubahan Agraria, Petani, Etnografi, Revolusi Hijau, Sosial-Ekologis, Pertambangan, Gas Masyarakat Karangligar sebenarnya menyadari betapa pentingnya memiliki sawah. Sawah sudah dianggap sebagai tempat makan. Perseteruan di masa lalu dalam hal kepemilikan lahan sawah mulai dari perseteruan dengan para jawara dalam memperebutkan lahan sawah […]

Cerita Dari Sawarna: Catatan Belajar Awal di Lebak

Tahun: 2016 Penulis: Risman Buamona Daerah Penelitian: Kabupaten Lebak, Provinsi Banten Kata kunci: Studi Agraria, Konflik Agraria, Land Grabbing, Kehutanan langsung dengan laut samudera Hindia. Sebagaimana desa umumnya, desa ini terdiri dari beberapa kampung, antara lain: kampung Babakan Mede, Cipanas, Pojok Asem, Gempol, Cibarengkok, Cikaung, Cibeas, Cisujen, Babakan Inpres, Cihasim, Sangko dan Leles. Jumlah kampung di […]

Jebakan Ancaman Ekologis di Lebak Selatan

Tahun: 2016 Penulis: Rudi Mulyana Daerah Penelitian: Kabupaten Lebak, Provinsi Banten Kata kunci: Studi Agraria, Konflik Agraria, Etnografi, Sosial-Ekologis, Pertambangan, Emas Udara sejuk cenderung terasa dingin di kampung Kulantung Tonggoh. Suara burung terdengar jelas di telinga dengan beragam jenis. Pagi sekitar pukul 5 si ema sudah bangun dan saya lihat hampir selesai masak di dapur. Rencananya […]

Desa Kalisari yang Tak Indah Lagi

Tahun: 2016 Penulis: Ahmad Jaetuloh Daerah Penelitian: Kabupaten Banyumas, Provinsi Jawa Tengah Kata kunci: Studi Agraria, Industrialisasi, Ketahanan Energi, Etnografi Banyak yang mengira bahwa masyarakat desa hari ini masih banyak yang bekerja di bidang pertanian, seperti mencangkul, membajak dan juga memanem. Asumsi ini menjadi gambaran umum tentang Desa. Selain kehidupan di bidang pertanian, desa juga […]

Pengorganisasian Perempuan Desa

Tahun: 2016 Penulis: Fijrianti Safrudin Daerah Penelitian: Kabupaten Garut, Provinsi Jawa Barat Kata kunci: Studi Agraria, Konflik Agraria, Perempuan, Gender, Gerakan Sosial, Petani Dimulai dengan hadirnya bentuk-bentuk penguasaan sumber-sumber agraria oleh negara dan swasta dalam bentuk areal perkebunan dan kehutanan, akan beriringan dengan lepasnya akses dan kontrol petani terhadap lahan garapannya. Hadirnya perusahaan perkebunan dan kehutanan […]