Menggagas Pembentukan Lumbung Pangan RT/RW
Merebaknya pandemi Covid-19 telah mengubah kehidupan sosial masyarakat. Masalah kemiskinan tidak hanya masalah pendapatan, tetapi masalah kecukupan gizi (terlebih dampaknya terasa kepada perempuan hamil, perempuan yang mempunyai anak di bawah tujuh tahun, dan anak-anak di bawah umur tujuh tahun). Dampak Covid terhadap perekonomian berdampak pada pendapatan sebagian masyarakat, terutama para buruh yang terkena PHK. Akibatnya, akses […]
SINEMATIK #11: Ber-Commoning Yuk, Siapa Takut?!
Teralienasinya manusia dan alam menyebabkan krisis ruang hidup makin meluas dan mendalam. Ironinya, pejabat publik yang seharusnya sebagai pelaku yang mengurus rakyat justru menjadi katalisator krisis ruang hidup tersebut. Mereka malah menjadi pengurus dan pelayan investor dan elit. Di lain sisi, rakyat sesungguhnya memiliki cara yang terbukti mampu dan memadai dalam pengurusan manusia juga alamnya […]