Belasungkawa Berpulangnya Prof. Hariadi Kartodihardjo

Innalillahi wa inna ilaihi raji’uun… Telah berpulang ke haribaan Allah Tuhan yang Maha Rahman dan Maha Rahim, Prof. Dr. Hariadi Kartodihardjo (Guru Besar Kebijakan Kehutanan Fakultas Kehutanan dan Lingkungan IPB University), hari ini pada waktu Subuh. Segenap keluarga besar Yayasan Sajogyo Inti Utama dan Sajogyo Institute (dan semua yang mengenal beliau) amat berduka sangat mendalam […]

Halal Bihalal YSIU-SAINS: Menuju Satu Abad Prof. Sajogyo

Yayasan Sajogyo Inti Utama (YSIU) dan Sajogyo Institute telah menyelenggarakan Halal Bihalal, kemarin (28/4). Halal bihalal yang berlangsung di Kantor Malabar 22 dihadiri oleh perwakilan Keluarga Prof. Sajogyo (Antonio Koenoro) Dewan Pembina (Endriatmo Soetarto dan Ekawati Sri Wahyuni), Dewan Pengawas (Satyawan Sunito dan Rizal Razak), Dewan Pengurus (Moh. Shohibuddin dan Eko Cahyono), jajaran Badan Eksekutif […]

Kolaborasi SAINS-YAPIDI: Kelas Agraria dan Pedesaan

Sajogyo Institute dan Yayasan Perkumpulan Pemberdayaan Perempuan Pijer Podi (YAPIDI) telah melaksanakan kelas pembelajaran singkat Agraria dan Pedesaan selama 4 hari (22-25/10). Sebagai informasi, YAPIDI merupakan lembaga nirlaba yang bergerak dalam pemberdayaan masyarakat, khususnya perempuan pedesaaan dengan fokus-fokus penguatan organisasi rakyat melalui credit union, penguatan perempuan dalam kesetaraan dan keadilan gender, pengembangan pertanian selaras dalam […]

Menegaskan Kembali Keharusan Reforma Agraria sebagai Basis Pembangunan Pertanian dan Pedesaan: Agenda untuk Pemerintahan 2004-2009

Penulis: Endriatmo Soetarto dan Moh. Shohibuddin Jurnal: Jurnal Pembangunan Desa dan Agraria Penerbit: Program Studi Sosiologi Pedesaan IPB, Pusat Kajian Agraria IPB, dan LAPERA Indonesia Vol: 01/Tahun I/2004 Hlm: 9-38 Ringkasan: Secara ekploratif, tulisan paper ini ingin menggali konsepsi dasar reforma agraria dan dua orientasi mendominasi dalam praktik, yaitu orientasi transformasi produksi dan orientasi transformasi struktural. Dengan […]

Faktor Sumber Daya Alam dalam Dinamika Konflik dan Perdamaian: Survei Teoretis dengan Ilustrasi Kasus Aceh

Dalam studi konflik dan perdamaian, Faktor Sumber Daya Alam (SDA) memiliki posisi tersendiri yang bersifat mendua: menjadi faktor risiko pemicu konflik, atau menjadi peluang terwujudunya perdamaian. Faktor SDA pun faktor yang unik dan sentral dalam terjaminnya human security. Melalui studi survei teoretis singkat, tulisan ini hendak menjawab pertanyaan bagaimana sebenarnya peran SDA dalam dinamika konflik […]