Reforma Agraria Dalam Tinjauan Komparatif: Hasil Lokakarya Kebijakan Reforma Agraria di Selabintana

Tak banyak orang yang tahu atau ingat akan lokakarya internasional penting mengenai persoalan agraria yang pernah diselenggarakan di Selabintana, Sukabumi, Jawa Barat pada 1981. Kecurigaan terus-menerus rezim Orde Baru terhadap soal-soal pertanahan dan reforma agraria (yang diidentikkan sebagai program kelompok komunis) membuat lokakarya ini terpasung. Media massa dilarang meliputnya.Akibatnya, hasil-hasil pemikiran mendalam yang dilahirkan dari […]

Ranah Studi Agraria: Penguasaan Tanah dan Hubungan Agraris

Studi-studi Survei Agro Ekonomi (SAE) pada pertengahan 1960-an hingga awal 1980-an berada dalam konteks ketika strategi pembangunan Indonesia “berbalik arah”: dari kebijakan Reforma Agraria yang menekankan pada perubahan struktural, menjadi ebijakan Revolusi Hijau yang menekankan pada perubahan teknologi. Bagaimana dampak dari pergeseran strategi pembangunan ini pada hubungan kerja, penguasaan tanah, dan pembentukan kelas di pedesaan […]

Metodologi Studi Agraria: Karya Terpilih Gunawan Wiradi

Buku ini bukanlah buku yang sengaja dirancang khusus untuk menjadi buku teks mengenai metodologi penelitian, melainkan sekedar sebagai kumpulan karya tulis yang memuat isu-isu tertentu mengenai metodologi, baik yang bersifat umum maupun yang berkaitan dengan studi agraria. Sepanjang karir saya selama  kurang lebih 40 tahun sebagai peneliti di bidang ilmu-ilmu sosial (khususnya di bidang sosiologi […]