Ekososiologi: Deideologisasi Teori, Restrukturisasi Aksi
Pengembaraan Ilmu mencari kebenaran oleh Max Weber disebut sebagai proses pembebasan diri dari cengkeraman kutukan dunia yang menjelaskan usaha pencarian akan pengetahuan objektif yang tidak dipenjarakan oleh kebijakan atau ideologi tertentu. Prof. Dr. Ir. Sajogyo mengenalkan kepada kita istilah Ekososiologi yang menjadi judul buku dari kompilasi artikel-artikelnya dan berusaha menjelaskan apa yang dikatakan oleh Weber […]