Land Reform dari Masa ke Masa

Dengan makna serupa itu saya ingin menarik hikmah substansi buku ini dengan amatan tertentu. Dalam hal ini, tentu akan semakin menarik apabila kita memperhadapkan pertanyaan tersebut dengan fakta lain yaitu hingar bingarnya para pemimpin negeri ini ketika mereka berulangkali menyatakan bahwa bangsa ini secara dashyat telah berhasil mengubah dirinya dari negara-bangsa yang semula terkungkung dengan […]
Menuju Kepastian dan Keadilan Tenurial

Kehutanan Indonesia di masa depan perlu membebaskan diri dari beban persoalan tenurial. Ketidakpastian dan ketimpangan penguasaan kawasan hutan telah menghambat pencapaian efektifitas dan keadilan dalam pengelolaan hutan di Indonesia. Persoalan ini tidak hanya menimpa masyarakat adat ataupun masyarakat lokal tetapi juga institusi bisnis kehutanan dan pemerintah. Tumpang tindih klaim atas kawasan hutan, pemberian izin yang […]
Land Reform Lokal Ala Ngandagan: Inovasi Sistem Tenurial Adat di Sebuah Desa Jawa (1947-1964)

Buku ini merupakan hasil studi “revisit” atas kasus inisiatif land reform lokal di desa Ngandagan, sebuah desa di Jawa Tengah, yang terjadi pada tahun 1947-1964. Diuraikan profil land reform tersebut dan coba didalami proses diferensiasi agraria yang terjadi sebagai konteks krisis agraria yang berlangsung. Pelaksanaan land reform di Ngandagan membawa dampak secara sosial-ekonomi yang cukup […]
Antologi Puisi Agraria Indonesia

Demikianlah, puisi-puisi dalam buku ini lahir dari keterdesakan. Situasi agraria yang sunyi dari keadilan, sunyi dari kesetaraan, sunyi dari kesejahteraan rakyat desa, sunyi dari keberpihakan pada petani, dan seterusnya. Ada persoalan dengan kenyataan agraria kita. Namun semuannya juga berujung pada sunyi yang lainnya, buku-buku dan berbagai laporan penelitian yang hanya tertata rapi di atas rak […]
Gerakan-Gerakan Agraria Transnasional

Buku ini berupaya menjawab berbagai masalah di atas dan mengatasi celah kosong serta sepinya kajian agraria dari suatu studi mengenai gerakan sosial agraria yang belakangan ini berkembang pesat dan melintasi batas-batas negara- atau dalam buku ini disebut sebagai gerakan transnasional.rnlebih dari sekedar merayakan dinamika gerakan agraria transnasional, para pengarang dalam buku ini mengangkat dan mengajukan […]
Pengembangan Kebijakan Agraria Untuk Keadilan Sosial, Kesejahteraan Masyarakat dan Keberlanjutan Ekologis

Memproblematisasi kebijakan pertanahan di Indonesia dengan melihat, memeriksa, mencari ketersambungan, menemukan ketidaksambungan dan membandingkan berbagai kekuatan yang membentuknya, bagaimana ia terbentuk, siapa-siapa saja yang berada di dalam arena pembentukannya, serta siapa yang ‘menang’, terlempar, atau melawan, adalah upaya yang dihadirkan oleh kelima tulisan di dalam buku ini. Administrasi pertanahan, LARASITA, pemberian HGU, PPAN, tanah adat, […]