Kriteria Tanah Objek Reforma Agraria (TORA) dan Peluang Partisipasi Rakyat dalam Pendaftaran Tanah

Tahun: 2021 Penulis: Ahmad Hamdani dan Syaukani Ichsan Daerah Penelitian: Desa Bumirejo, Kecamatan Dampit, Kabupaten Malang, Provinsi Jawa Timur Kata Kunci: Studi Agraria, Kebijakan Agraria, Reforma Agraria Deskripsi: Salah satu persoalan pokok yang ada di perkebunan Kalibakar adalah adanya benturan klaim penguasaan tanah antara PTPN XII dan rakyat. Selama ini, benturan klaim ini tidak kunjung […]

Studi Kebijakan TORA pada Tiga Kawasan Di Desa Bunga, Kecamatan Palolo, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah

Tahun: 2021 Penulis: Ganies Oktaviana dan Lailatun Naharoh Daerah Penelitian: Desa Bunga, Kecamatan Palolo, Kabupaten Sigi, Provinsi Sulawesi Tengah Kata Kunci: Studi Agraria, Kebijakan Agraria, Reforma Agraria Deskripsi: Munculnya agenda Reforma Agraria pada NAWACITA jilid I Jokowi memantik dibentuknya Gugus Tugas Reforma Agraria (GTRA) di Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah sebagai basis gerakan agraria yang secara […]

Meninjau Implementasi dan Kinerja Kebijakan Pendaftaran Tanah di Indonesia

Tahun: 2021 Penulis: Dwi Wulan Pujiriyani Daerah Penelitian: – Kata Kunci: Studi Agraria, Kebijakan Agraria, Reforma Agraria Deskripsi: Pendaftaran tanah merupakan mekanisme penataan pertanahan yang dilakukan pemerintah untuk merestrukturisasi dan merekonstruksi penataan pertanahan di Indonesia. Sebagaimana diamanatkan dalam Pasal 19 Undang-Undang Pokok Agraria, pendaftaran tanah bertujuan untuk menjamin kepastian hukum. Dalam penataan pertanahan, pendaftaran tanah […]

Urgensi Percepatan Pelepasan Tanah-Tanah Terlantar untuk TORA: Kasus HGU PT. Tulus Sintuwu Karya, Desa Bunga, Kabupaten Sigi, Provinsi Sulawesi Tengah

Mei 2021 Penulis : Ganies Oktaviana Percepatan pelepasan Tanah Telantar di HGU PT. TSK perlu dilaksanakan segera karena lahan tersebut telah digarap oleh masyarakat Desa Bunga selama lebih dari 10 tahun. Percepatan ini dapat dilakukan dengan cara mendorong pihak-pihak terkait, seperti Bupati Kabupaten Sigi, Kanwil Provinsi Sulawesi Tengah yang secara tegas mengusulkan Tanah Indikasi Terlantar […]

Reforma Agraria di Hutan Lindung dan Konservasi: Mungkinkah?

Mei 2021 Penulis : Kasmiati Dengan bertolak dari kasus pengusulan Tanah Objek Reforma Agraria (TORA) dari kawasan hutan di Kabupaten Sigi dan khususnya di Desa Balumpewa, Policy Paper ini mengusulkan revisi kebijakan terkait pelaksanaan kebijakan RA kehutanan, terutama dua regulasi berikut ini: (1) Peraturan Presiden Nomor 88 Tahun 2017 mengenai Penyelesaian Penguasaan Tanah Dalam Kawasan […]